๐๐ DARI MATA TURUN KE HATI ๐๐
Berubah menjadi maksiat, Wal-‘Iyadzu billah.
—-------------------
❗️Jangan nikmati pemandangan yang haram, segeralah berpaling!
๐ Rasulullah shollallahu ‘alaihi wasallam pernah berkata kepada shahabat Ali bin Abi Tholib rodhiyallahu ‘anhu:
«َูุง ุนَُِّูู َูุง ุชُุชْุจِุนِ ุงَّููุธْุฑَุฉَ ุงَّููุธْุฑَุฉَ، َูุฅَِّู ََูู ุงْูุฃَُููู ََْูููุณَุชْ ََูู ุงْูุขุฎِุฑَุฉُ»
“Wahai Ali, jangan kamu ikuti pandangan pertama dengan pandangan berikutnya, karena (pandangan) yang pertama (dimaafkan) bagimu, sedangkan (pandangan) yang berikutnya (haram) bukan untukmu.”
๐ [ HR. Abu Dawud no. 2149, At-Tirmidzi no. 2777 ]
๐ Hadits ini dihasankan oleh Asy-Syaikh Al-Albani rohimahullah dalam kitab Shohih Al-Jami’ no. 3047, 7953
〰〰
๐ท Berkata Sa’id bin Jubair rohimahullah (*):
”Yang pertama (dimaafkan) untukmu, sedangkan yang kedua (dosa) bagimu”.
(*) Beliau adalah seorang tabi’in.
[ Lihat Mushonnaf Ibni Abi Syaibah no.17219 (4/6) ]
Wallahul Muwaffiq (AH)
#MenjagaPandangan
〰〰➰〰〰
๐ฐ YOOK NGAJI YANG ILMIAH
(Memfasilitasi Kajian Islam secara Ilmiah)
๐๐ป Blog: https://Yookngaji.blogspot.com
๐๐๐ป Gabung Saluran Telegram: https://telegram.me/yookngaji
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
DARI MATA TURUN KE HATI, Berubah menjadi maksiat, Wal-‘Iyadzu billah.
๐๐ DARI MATA TURUN KE HATI ๐๐ Berubah menjadi maksiat, Wal-‘Iyadzu billah. —------------------- ❗️Jangan nikmati pemandangan yang ha...
-
๐๐ DARI MATA TURUN KE HATI ๐๐ Berubah menjadi maksiat, Wal-‘Iyadzu billah. —------------------- ❗️Jangan nikmati pemandangan yang ha...
-
๐⛔️ BAHAYA RIBA (Bagian 2) ⛔️๐ 2⃣➖ Harta Riba akan semakin berkurang dan rugi, walaupun terlihat banyak. —------------------ ๐ฐ Alla...
-
๐๐ท JANGAN ENGKAU MENCINTAINYA ๐ท๐ Jika ia memusuhi Allah dan Rasul-Nya. —------------------ ๐ฐ Allah _Ta’ala_ berfirman: َูุง ุชَุฌِุฏ...
Baik untuk mengetshui kandungan dlm Al quran
BalasHapusBaik untuk mengetshui kandungan dlm Al quran
BalasHapus